Modul II
Flip flop
1. Alat dan Bahan [Kembali]
2. Rangkaian Simulasi [Kembali]
3. Kondisi [Kembali]
Buatlah rangkaian T flip flop seperti pada gambar pada percobaan dengan ketentuan input B0=clock, B1=clock, B2=clock
4. Prinsip Kerja [Kembali]
Dari gambar diatas dapat dijelaskan prinsip kerjanya bahwa ketika input T diberikan logika 0, sedangkan S dan R juga berkondisi logika 0, maka output Q akan menghasilkan logika 0 juga, untuk Q’ tentu akan berkondisi kebalikan dari Q, yakni 1. Ketika flip-flop dalam kondisi tersebut, maka input di bagian satu gerbang NAND memiliki logika 1 (set).
Ketika T diubah menjadi 1 dan S1, maka output Q yang sebelumnya berkondisi 0 akan berubah menjadi 1. Nah dari gambar terlihat bahwa output Q terhubung ke dalam input gerbang NAND yang kedua. Namun karena clock T berkondisi 1 hanya beberapa saat dan kembali menjadi 0, maka kondisi logika R akan 0 dan S tetap 1.
Pada kondisi tersebut, input R menjadi berlogika 1, artinya siap reset. Artinya output Q yang sebelumnya 1 akan berubah ke kondisi 0 jika input T mendapatkan pulsa 1 kembali. dan seterusnya, dan seterusnya sehingga output Q akan selalu berubah apabila input T mendapatkan pulsa 1.
Jika digambarkan dengan diagram waktu, rangkaian flip-flop T maka akan tampak seperti berikut:
5. Video Simulasi [Kembali]
6. Link Download [Kembali]
- HTML Link Download
- Simulasi Proteus Link Download
- Video Link Download
Tidak ada komentar:
Posting Komentar